Kami akan memulai acara 2 hari di bulan Desember! Pesta akan diawali dengan pembukaan di Telegram pada 13 Desember pukul 00.00 WIB. Pesta Dimulainya akan berlangsung sekitar satu jam, dan kami akan menjelaskan detail akhirnya saat itu. Akan ada beberapa kompetisi 24 jam selama acara ini, dengan jenis yang berbeda-beda, dengan harapan semua dapat menemukan kompetisi yang cocok untuk partisipasinya! Kami akan mengakhiri acara dengan Penutupan Pesta Telegram, di mana kami akan membagikan hadiah kepada para pemenang, sembari bersenang-senang, dan banyak kesenangan!
Sering-seringlah memeriksa kembali untuk pembaruan event!
Kami juga sedang mencari kontributor untuk bertambahnya Kumpulan Hadiah (prize pool). Yang sudah terkumpul saat ini ada lebih dari 122rb $ONE dan kami berharap dapat melihatnya dengan pesat!
Kumpulan Hadiah dapat kita lihat di alamat ini: one1yallhk28t6jlhy6rm0z0xhq00cpg6rey8p90mp
Kumpulan Hadiah sedang didelegasikan kepada seorang validator baru yang kecil, dengan harapan komunitas bisa mendapatkan cukup banyak delegation untuk tetap terpilih setelah kita membatalkan delegation dalam persiapan untuk pesta.
Kami sudah mendapat kontribusi dari beberapa anggota komunitas privat dan bahkan beberapa validator! Kami menghargai semua kontribusi ini untuk membuat Pesta Liburan menyenangkan, dengan banyak hadiah! Akan ada beberapa hadiah besar, tapi maksudnya untuk memastikan sebanyak mungkin orang mendapatkan sesuatu!
Terima kasih khusus kepada para kontributor berikut: (Daftar ini akan diperbarui seiring berjalannya waktu)
DeeCrypt — Validator
Harmony Waves Community Node — Validator
Chainnode Tech — Validator
Geekline — Validator
iBriz.ai — hMoney Wallet
Mind Heart Soul — Validator
Strat — Validator
Setiap Validator di atas dapat diklik sehingga Anda dapat dengan mudah mendelegasikan kepada mereka jika Anda mencari Validator yang mementingkan komunitas dan solid, daftar di atas adalah referensi yang luar biasa untuk memulainya!
Jika Anda belum menginstal Agregator Berita HarmonyHUB di ponsel Anda, tab Kalender akan menerjemahkan waktu ke zona waktu lokal Anda, dan terisi dengan tanggal dan acara penting lainnya!
Tautan ke Aplikasi di AppStore orisinil:
- Android
- iPhone
Tautan #Harmony $ONE:
Situs web Harmony’s, Telegram, Discord, Forum, Reddit, Github